Cara dan Syarat Menjadi Top Comment Instagram - Demang Aja

Friday, November 1, 2019

Cara dan Syarat Menjadi Top Comment Instagram

Bagaimana cara menjadi top komen di instagram? Kali ini Admin DemangAja akan membantu menjawab pertanyaan tersebut.

Supaya Anda dapat menjadi top komentar di instagram, maka Anda harus memenuhi syaratnya terlebih dahulu.

Cara dan Syarat Menjadi Top Comment Instagram

Cara Menjadi Top Komentar di Instagaram


Syarat Menjadi Top Komentar di Instagram


  • Akun sudah mempunyai centang biru
  • Komentar Anda dibalas oleh pemilik akun yang bersangkutan
  • Komentar Anda harus mempunyai atau mendapatkan banyak like dari pengguna akun instagram lainnya
  • Komentar Anda wajib ada yang membalas

Cara Supaya Komentar Banyak yang Like dan Balasan


Caranya cukup mudah dan gampang, berkreatif lah dalam memberikan komentar. Buat lah komentar yang ngawul dan unik, yang bisa menarik perhatian orang.

Tak sesuai dengan isi postingan tak masalah, yang penting komentar anda bisa bikin gemes orang untuk ditanggapi.

Jadilah yang berbeda dari komentar yang lain. Komentar yang unik akan cenderung lebih diperhatikan oleh orang-orang yang mengecek komentar. Berbeda maksudnya memberikan opini dari sudut pandang yang tidak biasa.

Kita bisa memberikan argumentasi untuk berkomentar dengan cara yang berbeda. Berikan komentar penolakan disertai dengan alasan yang unik dan masuk akal. Kalau yang lain semuanya jadi afirmasi dengan apa yang dibahas pada postingan itu, jadilah oposisi.

Top comment di Instagram setau saya terjadi karena banyaknya orang yang up dan balas comment tersebut. Jadi semakin banyak like, posisinya akan semakin naik. Setau saya begitu.

Jadi buatlah komentar komentar yang membuat orang ingin like comment kamu.

Sudah komentar seaneh mungkin namun sepi like dan tanggapan?

Coba suruh teman-teman anda untuk like dan komen. Bila masih kurang silahkan buat akun ig sebanyaknya, lalu like dan balas sendiri.

Semoga bermanfaat.

Share with your friends

Related Posts